Kamis, 10 Maret 2011

TUGAS PENGANTAR MANAJEMEN

Usaha pertanian padi organik

Visi : 

Menjadi usaha yang handal dan menghasilkan inovasi teknologi pertanian padi organik yang spesifik lokasi yang berguna bagi masyarakat dalam menunjang pembangunan pertanian padi organik dan peningkatan daya saing global.

misi :
Mengidentifikasi kebutuhan dan melakukan inovasi teknologi pertanian padi organik spesifik lokasi dengan kekuatan utama keterpaduan usaha peneliti, penyuluh dan petani
Menghasilkan, mengembangkan dan mendiseminasikan inovasi teknologi, sistem dan model serta rekomendasi kebijakan di bidang pertanian padi yang berwawasan lingkungan dan berbasis sumber daya lokal guna mendukung terwujudnya pertanian padi organik unggul berkelanjutan.
Meningkatkan kualitas sumber daya dan pengembangan pertanian padi organik serta efisiensi dan efektivitas pemanfaatannya.
Melaksanakan pengkajian dan pengembangan teknologi pertanian padi organik spesifik lokasi dalam upaya meningkatkan produktivitas pendapatan dan kemandirian petani dalam usaha pertanian yang tangguh, berkelanjutan dan berdaya saing global

Tidak ada komentar:

Posting Komentar